Malam Ini Bupati Kepulauan Selayar Berlayar Perdana Bersama KM Dharma Kartika III

Malam Ini Bupati Kepulauan Selayar Berlayar Perdana Bersama KM Dharma Kartika III


MAKASSAR – Bupati Kepulauan Selayar H. Muh. Basli Ali turut serta dalam pelayar KM Dharma Kartika III dari Pelabuhan Soekarno Hatta Makassar Sulawesi Selatan tujuan Pelabuhan Rauf Rahman Benteng Selayar, Jumat (30/4/2021) malam.

KM Dharma Kartika III milik PT Dharma Lautan Utama dijadwalkan bertolak dari Pelabuhan Soekarno Makassar pukul 22.00 wita.

keikutsertaan orang nomor satu Kabupaten Kepulauan Selayar menumpang di KM Dharma Kartika III ini merupakan keikutsertaan perdananya sejak resmi beroperasi dari Tanggal 23 April lalu. Bupati tampak didampingi oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kepulauan Selayar Hj. Andi Dwiyanti Musrifah Basli Bersama ADC Bupati.

“Harapan saya agar ke depannya trip dan jadwal Makassar- Selayar -Makassar agar ditambah supay masyarakat Kabupaten Kepulauan Selayar terbiasa dengan armada KM. Dharma Kartika III,” ucap H. Muh. Basli Ali Bupati Kepulauan Selayar.

Menurutnya di samping armada ini nyaman dan aman untuk ditumpangi, KM. Dharma Kartika III dalam masa pandemi ini tetap mematuhi protokol Kesehatan. (Diskominfo-SP/Im)




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Dimana anda mencari informasi seputar selayar?
  Langsung dari orang / Warkop dll
  Media cetak / Koran, Majalah dll
  Media elektronik / TV atau Radio
  Media elektronik / Internet

Komentar Terakhir

  • avatar-1

    Harga Postinor

    Program keluarga berencana memang harus disosialisasikan setiap tahun agar masyarakat ...

    View Article
  • avatar-1

    blog netterku

    Trima kasih pak MBA atas perhatiannya kepada msyarakat di Selayar, saya yakin kedepan ...

    View Article
  • avatar-1

    Markus putra

    Entah kenapa model role seperti ini membuat saya ingin mengimplementasikannya dalam ...

    View Article
  • avatar-1

    Siti Aisyah

    Sosialisasi memang sangat penting dan perlu untuk dilaksanakan sebagai pendekatan, dan ...

    View Article