- Wabup Selayar Lantik 59 Pejabat Administrator, Pengawas dan Kepala Sekolah, Tekankan Integritas dan Pelayanan Publik
- Dukung Gemerlap, Baznas Selayar Siap Bantu 100 Kaum Dhuafa Kelola Lahan Kelapa
- Wabup Muhtar Ajak ASN, Petani dan Seluruh Elemen Perangkat Daerah Sukseskan Target Penanaman Satu Juta Pohon Kelapa per Tahun
- Momentum Hari Kesadaran Nasional, Wabup Ajak ASN Perkuat Etos Kerja dan Sinergi Daerah
- Bank Sulselbar Selayar Imbau Warga Waspada Iklan Palsu Mengatasnamakan Bank Sulselbar
- Rakor KKSS: Mentan Amran Sulaiman Tampilkan Inovasi Bupati Selayar, GEMERLAP untuk Kemandirian Kelapa Nasional
- Mentan Amran Puji Visi Bupati Natsir Ali: GEMERLAP Dinilai Gagasan Luar Biasa untuk Masa Depan Generasi
- Percepat Hilirisasi Kelapa Nasional, Mentan Amran Launching Gerakan Menanam Lima Juta Kelapa di Selayar
- Dua Pelajar Yatim Piatu Chaeril dan Aditya Mustakim Terima Bantuan Hand Traktor dari Mentan RI Andi Amran Sulaiman
- Mentan Andi Amran Sulaiman Dianugerahi Gelar Adat To Anjarrekiyya Ri Kontutoje di Selayar
Wabup dan BPR "Tanadoang" Bantu Baznas Beri Solusi

Keterangan Gambar : Wabup Saiful Arif menyerahkan dana Baznas kepada Kepala Desa dan Perwakilan penerima di Pasimasunggu Timur.
KEPULAUAN SELAYAR - Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Pesisir "Tanadoang" Kepulauan Selayar tampil beri solusi bagi penyaluran dana Baznas di dua kecamatan Kepulauan, Pasimasunggu dan Pasimasunggu Timur.
Kepada awak media Wabup menjelaskan, saat itu, Senin (18-4) siang, "Saya sudah di Bonerate, untuk Kunjungan kerja di tiga kecamatan kepulauan," ucap Wabup Kepulauan Selayar Saiful Arif.
Sementara Abdullah dari Baznas mengharapkan agar Wabup bisa salurkan dana untuk fakir miskin di lokasi yang dikunjunginya. Masalahnya, Baznas lupa titip uang tunai sebelum wabup berangkat.
Baca Lainnya :
- Bupati dan Wabup Kepulauan Selayar Ikut Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Barugaiya0
- Pemkab Selayar Mulai Sosialisasi Program Sikamaseang Bagi Pekerja Informal0
- Wabup Selayar Ikut Rakor Kemendagri Terkait Pencegahan Korupsi0
- Simak Sambutan Wabup, Kades dan Warga Komba-Komba Berkaca-Kaca0
- BPJS Ketenagakerjaan Selayar Tunjukkan Eksistensinya, Satu Warga Patilereng Terima Santunan JKM0
Karena, data penerima di Pulau Bonertae Kecamatan Pasimarannu masih diedit, maka Wabup berupaya membantu Baznas menyalurkan dana bagi penerima di wilayah yang datanya sudah final, yakni di Kecamaan Pasimasunngu dan Pasimasunggu Timur.
Kendalanya, karena tidak ada uang tunai yang dititip, maka Wabup lalu menghubungi Direktur BPR Asrijal Akib yang sanggup membantu mengirimkan dana hari itu juga. Atas kesediaan Pihak BPR, Wabup sampaikan pada Baznas, Abdullah agar segera setor dana ke BPR untuk proses selanjutnya.
Akhirnya hari itu juga, Rabu (20-4) sore sekitar jam 17.00 Wita dana dicairkan sebanyak 74 juta (6 juta sudah diterima Kades Maminasa) dan bisa disalurkan kepada para penerima oleh para Kepala Desa di dua kecamatan terabut, Pasi Masunggu dan Pasi Masunggu Timur, di bawah koordinasi Camat masing-masing, pungkas Wabup Saiful Arif. (Diskominfo SP/Im)










.jpeg)