- Wabup Muhtar Buka FGD Penyusunan Kerangka Acuan Kerja Pemanfaatan Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional
- Wabup Muhtar Letakkan Batu Pertama Pembangunan Gerai dan Pergudangan Koperasi Merah Putih di Kepulauan Selayar
- Dua Pesan Penting Wabup Muhtar: Optimalkan APBD dan Gunakan Bahan Lokal MBG
- Membumikan Akhlak Rasulullah di Era Modern, Pesan Wabup Muhtar dalam Maulid Nabi 1447 H
- Bupati Natsir Ali Hadiri Rakor KPK, Komitmen Perkuat Pengawasan Korupsi di Selayar
- Kesbangpol Selayar Gelar Sosialisasi Pendidikan Politik: Dorong Kedewasaan Berpolitik di Kalangan Generasi Muda
- BAZNAS Selayar Akan Tanggung Iuran BPJS Ketenagakerjaan bagi Imam, Muazzin, dan Marbot Masjid
- Wabup dan Kepala BPJS Ketenagakerjaan Selayar Dorong Kepatuhan Dunia Usaha dalam Perlindungan Tenaga Kerja
- Langkah Kolaboratif Pemkab, BPJS Ketenagakerjaan dan Baznas Selayar Kejar Target 80 persen Capaian UCJ
- Sentuhan Kasih Bupati Natsir Ali pada Anak TK, Beri Reward untuk yang Pintar Membaca
Lahirkan Bibit Berprestasi, K3S dan KKG PJOK Bontosikuyu Gelar Pekan Olahraga Siswa

Keterangan Gambar : Kepala Bidang Pemuda dan Olahraga Disdikpora Kepulauan Selayar, Rizal, S. Pd saat melakukan service perdana pada pertandingan Sepak Takraw
KEPULAUAN SELAYAR - Kadis Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Kadisdikpora) membuka secara resmi kegiatan Pekan Olahraga Siswa Tingkat Kecamatan Bontosikuyu Kabupaten Kepulauan Selayar, Selasa Pagi (15/4/2025)
Pembukaan yang melibatkan ratusan siswa sekolah dasar dari berbagai wilayah Bontosikuyu ini ditandai dengan Service Perdana oleh Kepala Bidang Pemuda dan Olahraga, Muh Rizal, S. Pd mewakili Kadisdikpora.
Baca Lainnya :
- Sekda Selayar Hadiri Pelantikan Pengurus IAI Masa Bakti 2021-20250
- Basli Ali -Saiful Arif Siap Jalankan Visi Kabupaten Kepulauan Selayar0
- Owner PT. Kresa dan Kelompok Divers Padi Asal Jakarta Pilih Penyaluran Zakat Melalui Baznas Selayar0
- Mengisi Masa Pandemi Covid-19, Jajaran DWP Kepulauan Selayar Khatam Al-Qur'an0
- Bupati Basli Ali Harap Kunjungan BPK Jadi Motivasi Untuk Lebih Baik Lagi0
Sebelumnya Rizal dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas pelaksanaan kegiatan ini, menurutnya kegiatan seperti ini perlu ditingkatkan dan berkelanjutan.
"Kegiatan ini perlu terus dikembangkan untuk menjaga keberlangsungan prestasi anak sekolah khususnya dan prestasi Kepulauan Selayar pada umumnya" ucapnya
Lebih lanjut ia berharap kegiatan ini mampu melahirkan bibit-bibit prestasi olaharga yang kedepannya mampu mengharumkan nama daerah.
Terkahir ia berpesan para peserta dapat menjaga sportivitas dan kekompakan, sehingga pelaksanaan kegiatan ini dapat berjalan lancar.
Sementara Ketua Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) Kecamatan Bontosikuyu dalam kesempatannya mengungkapkan bahwa kegiatan ini merupakan program kerja K3S yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya sejak Tahun 2023.
" Ini kegiatan yang ketiga kalinya, dan secara teknis pelaksanaan dilaksanakan oleh KKG PJOK Kecamatan Bontosikuyu" pungkasnya
Kegiatan ini diikuti sebanyak 17 Sekolah Dasar se Kecamatan Bontosikuyu, dan akan terlaksana selama tiga hari kedepan, (Selasa 15 - Kamis 18 April) terpusat di Lapangan Sekolah SDN Pariangan No 67 Kepulauan Selayar. (HUMAS - IC)
