Persiapan Ekspose di Hadapan Investor Industri Pariwisata Indonesia, Bappelitbangda Adakan Pertemuan

Persiapan Ekspose di Hadapan Investor Industri Pariwisata Indonesia, Bappelitbangda Adakan Pertemuan


kepulauanselayarkab.go.id - Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappelitbangda) Kabupaten Kepulauan Selayar kembali melakukan pertemuan dengan para Kepala SKPD, dan beberapa camat, diantaranya Camat Benteng, Camat Bontoharu dan Camat Bontosikuyu, bertempat di Ruang Rapat Pimpinan Kantor Bupati, Rabu (1/3/2017).
Pertemuan itu dilaksanakan dalam rangka mendapatkan data teknis terkait aset yang akan diinvestasikan untuk bahan materi ekspose Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar di hadapan Pengusaha dan Investor Industri Pariwisata Indonesia. 
Hadir sebagai pembicara, Kepala Bappelitbangda Kepulauan Selayar, Drs. H. Basok Lewa, dan Asisten Ekbang dan Kesejahteraan Sekretariat Daerah Kabupaten Kepulauan Selayar, Ir. H. Arfang Arif, yang dimoderatori oleh Sekretaris Bappelitbangda, Ince Rahim, S.Pd., S.H., M.H.
"Perizinan harus jelas, regulasi harus kuat, list lokasi pariwisata atau aset harus tepat, dan segala persiapan keseluruhan untuk presentasi harus mantap di Jakarta nanti," jelas Asisten Ekbangkes dalam pertemuan tersebut. 
 
Reporter  : Dianika Ariatami
Editor       : Firman  



Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Dimana anda mencari informasi seputar selayar?
  Langsung dari orang / Warkop dll
  Media cetak / Koran, Majalah dll
  Media elektronik / TV atau Radio
  Media elektronik / Internet

Komentar Terakhir

  • avatar-1

    Harga Postinor

    Program keluarga berencana memang harus disosialisasikan setiap tahun agar masyarakat ...

    View Article
  • avatar-1

    blog netterku

    Trima kasih pak MBA atas perhatiannya kepada msyarakat di Selayar, saya yakin kedepan ...

    View Article
  • avatar-1

    Markus putra

    Entah kenapa model role seperti ini membuat saya ingin mengimplementasikannya dalam ...

    View Article
  • avatar-1

    Siti Aisyah

    Sosialisasi memang sangat penting dan perlu untuk dilaksanakan sebagai pendekatan, dan ...

    View Article